Jumat, 21 Mei 2010

TUGAS MANAJEMEN STRATEGIK BROWNIES MAK COMBLANG

TUGAS MANAJEMEN STRATEGIK
BROWNIES MAK COMBLANG

Nama :
1. Desi Herawati
2. Heri Susanto
3. Irvan Maulana (20206488)
4. Junasan Alberton A. (20206514)
5. Mikael Dimas AD
6. Ovy Arisma
7. Riyanti Setiawati (20206853)
8. Rosi Rosmayanti (21206207)
9. Rusmala (20206875)
10.Yunita Pramesti P



Universitas Gunadarma
Fakultas Ekonomi
2010



Brownies Mak Comblang

Pendahuluan
Usaha yang kami lakukan adalah suatu usaha yang bergerak di bidang kuliner, yakni memproduksi brownis yang kami beri nama “Brownis Mak Comblang”. Alasan kami memilih produk brownis karena dilihat dari peluang pasar yang ada, brownis mempunyai cukup tempat di hati para penggemar kuliner, terutama para penggemar brownis. Selain itu, modal yang dibutuhkan untuk memproduksi brownis tidak terlalu besar dan dapat menghasilkan profit yang cukup memuaskan.

Target Pasar
Adapun target pasar dalam penjualan brownis ini adalah dari segala kalangan, baik umur maupun status social. Hal itu dikarenakan harga yang kami berikan relative murah dengan kualitas brownis yang terjamin baik rasa maupun ke higienisannya. Untuk target pasar kalangan anak-anak kami membuat variasi khusus dengan menambahkan topping coklat warna-warni di atas brownis.

Daerah Pemasaran
Untuk penjualan “Brownis Mak Comblang”, daerah pemasarannya beragam. Penjualan sering dilakukan di daerah sekitar rumah penjual, di kampus atau di sekolah-sekolah.

Alat-alat dan Bahan-bahan yang Diperlukan Dalam Proses Produksi
Brownis
Coklat
Pewarna Makanan
Pita Hias
Kertas Karton
Plastik Pembungkus
Plastik Laminating
Cup Cake
Papping Bag
Kertas
Tinta Print

Proses Produksi
1.Membeli bahan baku (brownis) dari supplier
2.Hias kue brownis dengan coklat warna-warni
3.Lalu dikemas
Rekapitulasi Hasil Penjualan Masing-masing Anggota Kelompok
a.Desi Herawati : 17 buah
b.Heri Susanto : 10 buah
c.Irvan Maulana : 13 buah
d.Junasan Alberton A. : 17 buah
e.Mikael Dimas AD : 17 buah
f.Ovy Arisma : 22 buah
g.Riyanti Setiawati : 37 buah
h.Rosi Rosmayanti : 25 buah
i.Rusmala : 27 buah
j.Yunita Pramesti P : 17 buah



Laporan Keuangan Brownis Mak Comblang

Penjualan : 202 buah @ Rp 5.000,00 :Rp 1.010.000,00

Biaya-biaya :
1.Biaya bahan baku (brownis) : Rp 693.000,00
2.Biaya perlengkapan :
Cokelat : Rp 36.000,00
Pewarna Makanan : Rp 12.000,00
Jumlah Biaya Perlengkapan : Rp 48.000,00
3.Biaya peralatan :
Pita : Rp 20.000,00
Karton : Rp 4,500,00
Plastik pembungkus : Rp 36.000,00
Plastik laminating : Rp 28.000,00
Cup cake : Rp 8.500,00
Papping bag : Rp 1.000,00
Biaya print : Rp 2.000
Jumlah Biaya Peralatan : Rp 100.000,00
4.Biaya transportasi : Rp 6.000,00
Jumlah Biaya-biaya : (Rp 847.000,00)
Laba/Rugi bersih Rp 163.000,00

FOTO SAAT MEMBUAT BROWNIES

KEBERSAMAAN SAAT MEMBUAT BROWNIS………

( GO TEAM GO TEAM GO…………..)


pROsEs pEmOTOnGAn bROwNIs…



HayOOO yg bener yach motongNya....bagi rata biar adIl.....heheheheh












PEngHiasan....